Setelah memahami apa itu algritma sekarang kita akan berkenalan dengan yg namanya flowchart dan pseudo-code.
Apa itu flowchart dan pseudo-code?
Flowchart atau juga bisa disebut diagram-alir adalah penggambaran secara grafik dari langkah-langkah urutan suatu pemecahan masalah dan dipisahkan kedalam sebuah simbol. Berikut gambar dari simbol sebuah flowchart beserta fungsinya
Untuk lebih memahami flowchart saya akan memberikan contoh sederhana. Perhatikan flowchart berikut:
Penjelasan:
- Terdapat simbol terminator yang berisikan kata "mulai"
- Simbol input untuk menerima inputan nilai dari keyboard untuk nilai A dan nilai B. A dan B disini adalah sebagai vaiabel untuk maampung nilai hasil inputan atau masukan dari keyboard
- Setelah menerima inputan nilai dari keyboard lalu simbol prosses akan memproses nilai A ditambah-kan degan nilai B lalu hasilnya ditampungkan kedalam variable C
- Lalu simbuol output akan menampilkan hasil dari "A+B=C"
- Selesai
Setelah memahami definisi dan pembuatan flowchart selanjut nya kita akan membahas apa itu pseudo-code.
PSEUDO-CODE
Pseudo-code adalah notasi yang mudah dibaca dan udah ditranslasikan kedalam sebuah bahasa pemrograman. Dibandingkan dengan flowchart, pseudo-code lebih mudah dipahami dikarenakan tidak ada aturan baku untuk membuat pseudo-code. Tidak seperti bahasa pemrograman yang diperlukan tanda titik koma ";" untuk mengakhiri sebuah statement. Berikut contoh pseudo-code
Deklarasi var A,B,C Bil. bulat;
A←?;
Masukan nilai A;
B←?;
Masukan nilai B;
C←A+B;
Tampilkan A+B=C;
Penjelasan:
Deklarasi var A,B,C Bil. bulat;
A←?;
Masukan nilai A;
B←?;
Masukan nilai B;
C←A+B;
Tampilkan A+B=C;
Penjelasan:
- Pertama kita mendeklarasikan variable A,B,C bilangan bulat dengan tide data integer
- Masukan nilai sembarang asalakan bilangan tersebut haruslah bilangan bulat seperti 1,2,3...dst dan tampungkan ke variabel A
- Hal yang sama juga dilakukan untuk memasukan nilai sembarang dan ditampungkan ke dalam variable B
- Tambahkan nilai A dan nilai B lalu hasilnya ditampungkan kedalam variabel C dengan statement C←A+B;
- Tampilkan variabel C dari hasil pertambahan A dan B
Anda tidak perlu memahami kode prgoram nya sekarang karena untuk kode program pascal nya akan dibahas pada bab tersendiri tetapi anda harus fokus pada flowchart dan pseudo-code nya. Selanjutnya kita akan membicarakan tentang sejarah bahasa pemrogrman pascal sejarah bahasa pemrogaman pascal
Tidak ada komentar:
Write komentar